Perbandingan Metode Naïve Bayes dan Support Vector Machine Pada Kasus Pembunuhan Vina Cirebon Berdasarkan Data X

Authors

  • Salsa Desia Fitri Universitas Teknokrat Indonesia
  • Parjito Universitas Teknokrat Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32528/justindo.v10i1.2550

Keywords:

Analisis Sentimen, Naive Bayes, Support Vector Machines (SVM), Kasus Pembunuhan

Abstract

Tindakan kriminal sering terjadi hampir setiap tahun. Seperti halnya pada tahun 2016 maupun di tahun sebelumnya atau sesudahnya banyak terjadi tindakan kriminal pembunuhan diberbagai kota yang semakin meningkat, contoh dari tindakan kriminal yaitu seperti tindakan curanmor, pencurian, kekerasan, pelecehan dan penipuan. Salah satu tindakan kriminal terjadi pada tahun 2016 yang artinya pembunuhan ini terjadi sejak 8 tahun yang lalu tetapi sampai saat ini kasus tersebut belum terungkap dikarenakan banyak nya kejanggalan yang terjadi pada kasus tersebut, dan banyak nya muncul saksi-saksi baru yang muncul di kasus tersebut sehingga kasus tersebut sampai saat ini belum juga terungkap dalang di balik kasus pembunuhan ini. Kasus ini sedang banyak diperbincangkan oleh masayarakat di media sosial khususnya TikTok dan X, Karena dianggap sensasional, penekanan media pada isu ini telah memunculkan kekhawatiran serius, dan berpotensi mengeksploitasi. Oleh karena itu, opini masyarakat mengenai kasus pembunuhan ini tentu beragam. Oleh karena itu, analisis sentimen digunakan dalam penelitian ini untuk membandingkan metode Naïve Bayes dan Support Vector Machine untuk memastikan apakah opini publik terhadap suatu isu cenderung positif atau negatif berdasarkan data X. Menurut penelitian tersebut, 7146 titik data dikumpulkan antara bulan April dan Juli. Dengan tingkat akurasi 97% untuk Support Vector Machines serta 84,86% untuk Naïve Bayes, hasil klasifikasi model dari masing-masing teknik menghasilkan akurasi yang cukup akurat. Berdasarkan nilai akurasi dan evaluasi dari confusion matrix algoritma yang lebih optimal dalam analasis sentimen terkait kasus pembunuhan ini yaitu algoritma SVM dengan menghasilkan sentimen positif sebanyak 1384 data dan sentimen negatif sebanyak 1383 data.

References

Algifari Rismawan, S. et al. (2023) ‘Implementasi Website Berita Online Menggunakan Metode Crawling Data Dengan Bahasa Pemrograman Python’, 10(3), pp. 167–178. Available at: http://jurnal.mdp.ac.id.

Duei Putri, D., Nama, G.F. and Sulistiono, W.E. (2022) ‘Analisis Sentimen Kinerja Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Pada Twitter Menggunakan Metode Naive Bayes Classifier’, Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan, 10(1). Available at: https://doi.org/10.23960/jitet.v10i1.2262.

Elisa, P. and Rahman Isnain, A. (2024) ‘Comparison Of Random Forest, Support Vector Machine And Naive Bayes Algorithms To Analyze Sentiment Towards Mental Health Stigma’, Jurnal Teknik Informatika (JUTIF), 5(1), pp. 321–329. Available at: https://doi.org/10.52436/1.jutif.2024.5.1.1817.

Fachriza, M. and Artikel, H. (2023) ‘url : http://studentjournal.umpo.ac.id/index.php/komputek Analisis Sentimen Kalimat Depresi Pada Pengguna Twitter Dengan Naive Bayes, Support Vector Machine, Random Forest’, Komputek, 7(2), pp. 49–58. Available at: http://studentjournal.umpo.ac.id/index.php/komputek.

Guru, P. et al. (2024) ‘Analisis Sentimen Masyarakat Terhadap Isu Penundaan Pemilu 2024 Pada Twitter Dengan Metode Naive Bayes Dan Support Vector Machine’, Jurnal Sains dan Teknologi, 5(3), pp. 890–899. Available at: https://doi.org/10.55338/saintek.v5i1.2789.

Hayurian, L.A. and Hendrastuty, N. (2024) ‘Comparison Of Naïve Bayes Algorithm And Support Vector Machine In Sentiment Analysis Of Boycott Israeli Products On Twitter’, 5(3), pp. 731–738. Available at: https://doi.org/10.52436/1.jutif.2024.5.3.1813.

Hidayatullah, H. and Umaidah, Y. (2023) Penerapan Naïve Bayes Dengan Optimasi Information Gain Dan Smote Untuk Analisis Sentimen Pengguna Aplikasi Chatgpt, Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika.

Ilham, A. and Pramusinto, W. (2023) ‘3 rd Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI) 30 Agustus 2023-Jakarta’, Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), 2(2), pp. 539–547. Available at: https://senafti.budiluhur.ac.id/index.php/senafti/index (Accessed: 18 November 2024).

Kumala Sari, P. and Randy Suryono, R. (2024) ‘Komparasi Algoritma Support Vector Machine Dan Random Forest Untuk Analisis Sentimen Metaverse’, Jurnal Mnemonic, 7(1), pp. 31–39.

M. Anwar Sadat et al. (2024) ‘Comparison Of Algorithm Between Classification & Regression Trees And Support Vector Machine In Determining Student Acceptance In State Universities’, Jurnal Teknik Informatika (Jutif), 4(6), pp. 1589–1604. Available at: https://doi.org/10.52436/1.jutif.2023.4.6.1565.

Nofandi, A., Setiawan, N.Y. and Brata, D.W. (2023) ‘Analisis Sentimen Ulasan Pelanggan dengan Metode Support Vector Machine (SVM) untuk Peningkatan Kualitas Layanan pada Restoran Warung Wareg’, Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, 7(1), pp. 458–466. Available at: http://j-ptiik.ub.ac.id.

Nurhidayat, R. and Dewi, K.E. (2023) ‘KOMPUTA: Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika Penerapan Algoritma K-Nearest Neighbor Dan Fitur Ekstraksi N-Gram Dalam Analisis Sentimen Berbasis Aspek’, 12(1). Available at: https://www.kaggle.com/datasets/hafidahmusthaanah/skincare-review?select=00.+Review.csv.

Nurrachmat Hidayat, F. (2023) ‘Analisis Sentimen Masyarakat Terhadap Perekrutan PPPK Pada Twitter Dengan Metode Naive Bayes … (Fajar Nurrachmat Hidayat, Sugiyono) Analisis Sentimen Masyarakat Terhadap Perekrutan PPPK Pada Twitter Dengan Metode Naive Bayes Dan Support Vector Machine’, Jurnal Sains dan Teknologi, 5(2), pp. 665–672. Available at: https://doi.org/10.55338/saintek.v5i1.1359.

Rahayu, S. et al. (2022) ‘Implementasi Metode K-Nearest Neighbor (K-NN) untuk Analisis Sentimen Kepuasan Pengguna Aplikasi Teknologi Finansial FLIP’, Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika, 6(1), pp. 98–106. Available at: https://doi.org/10.29408/edumatic.v6i1.5433.

Setiawan, A. and Suryono, R.R. (2024) ‘Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika Analisis Sentimen Ibu Kota Nusantara menggunakan Algoritma Support Vector Machine dan Naïve Bayes’, 8(1), pp. 183–192. Available at: https://doi.org/10.29408/edumatic.v8i1.25667.

Sihombing, L.O., Hannie, H. and Dermawan, B.A. (2021) ‘Sentimen Analisis Customer Review Produk Shopee Indonesia Menggunakan Algortima Naïve Bayes Classifier’, Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika, 5(2), pp. 233–242. Available at: https://doi.org/10.29408/edumatic.v5i2.4089.

Singgalen, Y.A. (2022) ‘Analisis Performa Algoritma NBC, DT, SVM dalam Klasifikasi Data Ulasan Pengunjung Candi Borobudur Berbasis CRISP-DM’, Building of Informatics, Technology and Science (BITS), 4(3). Available at: https://doi.org/10.47065/bits.v4i3.2766.

Suryasuciramdhan, A., Dwi Mulyani, A., et al. (2024) ‘Analisis Framing Film Vina: Sebelum 7 Hari dalam Media Sosial Tiktok dan X’, 1(3), pp. 26–33. Available at: https://doi.org/10.62383/filosofi.v1i3.136.

Suryasuciramdhan, A., Fitriany, R.M., et al. (2024) ‘Analisis Framing Pemberitaan Film “Vina: Sebelum 7 Hari” Pada Media Online CNNIndonesia’, Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(5), pp. 154–159. Available at: https://doi.org/10.62017/merdeka.

Tesalonika, R. and Mailoa, E. (2024) ‘Implementasi Algoritma Naive Bayes Untuk Analisis Sentimen Isu Resesi Ekonomi 2023 Di Indonesia Pada Platform Twitter’, JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika), 9(1), pp. 34–40. Available at: https://doi.org/10.29100/jipi.v9i1.4288.

Yusliani, N. et al. (2023) Analisis Sentimen di Twitter Menggunakan Algoritma Artificial Neural Network.

Zy, A.T. and Hadikristanto, W. (2023) ‘Implementasi Algoritma Metode Naive Bayes dan Support Vector Machine Tentang Pembobolan dan Kebocoran Data di Twitter’, Bulletin of Information Technology (BIT), 4(1), pp. 49–56. Available at: https://doi.org/10.47065/bit.v3i1.

Published

2025-03-06

Issue

Section

Articles