Penggunaan Ragi Lokal Dalam Pembuatan Roti Donat Dengan Substitusi Tepung Kentang Untuk Roti Komersiil Juga Untuk Perjamuan Kudus

Authors

  • Regina I.M. BanoEt Universitas Kristen Artha Wacana
  • Welfrid Ruku Universitas Kristen Artha Wacana
  • Sonya Titin Nge Universitas Kristen Artha Wacana
  • Agus Maramba Meha Universitas Kristen Artha Wacana

DOI:

https://doi.org/10.32528/penelitianipteks.v9i2.2356

Keywords:

Donat, Perjamuan Kudus, Ragi local, Substitusi, Sacharomyces cereviceae

Abstract

Ragi lokal asal mur laru merah adalah kumpulan mikroorganisme alami dari fermentasi nira tanpa bahan tambahan buatan. Penelitian di Kupang bertujuan untuk: 1) Mempelajari karakteristik donat kentang menggunakan ragi lokal dengan waktu fermentasi berbeda, 2) Menemukan perlakuan terbaik dari penggunaan ragi lokal pada pembuatan donat, 3) Mengidentifikasi mikroba secara morfologi untuk memastikan keamanan dan efisiensi fermentasi. Donat biasanya terbuat dari tepung terigu, dan substitusi pasta kentang dapat memperbaiki tekstur, membuatnya lebih lembut karena interaksi pati tergelatinisasi dan gluten. Penelitian ini menggunakan Rencana Acak Lengkap (RAL) dengan 3 perlakuan dan 5 ulangan, yaitu: A) Kontrol (ragi komersial) fermentasi 45 menit, B) Ragi lokal fermentasi 90 menit, C) Ragi lokal fermentasi 120 menit, dan D) Ragi lokal fermentasi 150 menit. Hasil terbaik diperoleh dari perlakuan B dengan fermentasi 90 menit, menunjukkan kadar air rata-rata 21,122, daya kembang 65,182, tekstur 4,337, warna 4,157 (coklat keemasan, sangat disukai), rasa 4,567 (sangat disukai), dan aroma 4,667 (sangat disukai). Khamir S. cerevisiae dari ragi lokal dengan fermentasi 90 menit diisolasi dan diamati secara makroskopis, berbentuk oval, tekstur halus, warna putih kekuningan, permukaan lembut, elevasi agak cembung, dan tidak menunjukkan miselium. 

References

Apriyanto, A.D., Fardiaz N., I. Purpitasari, Sedarnawati dan S. Budiyanto. 2012. Petunjuk Laboratorium Analisis Pangan. IPB. Bogor.. Jakarta : Departemen Pertanian

Banoet R. I. M, 2017. Penggunaan mur laru merah sebagai sumber ragi lokal pada pembuatan roti dengan atau tanpa subtitusi tepung ubi kayu dalam jurnal proseding seminar nasional MIPA Undana energi terbarukan untuk menunjang pembangunan di daerah lahan kering. Kupang, NTT.

Makandolu I., BanoEt R.I.M., 2017. Pengaruh Tingkat Penggunaan Mikroba Ragi Lokal asal Lontar (Borassus flabelifer L.) dalam menghasilkan produk Roti. Skripsi

Banoet,Ruku, Titin Nge.,2022 The effect of loval yeast formulation of coconut water as a starter in the process of making comeercial .,Eco.Env and Cons Journal 28 ( Setember Suppl.Issue):2022;pp ( S 126-S130) ISSN 0971-765x

BanoEt, R. I. M. (2021). The Physical and Chemical Characteristics of Potato Doughnuts Using Semi-Liquid Local Yeast Derived from Myrrh of Red Fermented Palm Sap. Journal of Sustainable Development, 3(2), 64-71.

Naetasi,2021.,Pengaruh Lama Fermentasi dalam Pembuatan Donat Kentang menggunakan Ragi Lokal asal Mur Laru Merah.,Skripsi Program studi Teknologi Hasil Pertanian.,2021

BanoEt,2018 Isolation and Molecular Identification of Local Yeast Isolated from the Mur Red Laru used for Bread Making with Cassava Flour Subtitute., International Conference on Bioscience and Biotechnology 20-22 September 2018

BanoEt, R. I. M. (2021). The Physical and Chemical Characteristics of Potato Doughnuts Using Semi-Liquid Local Yeast Derived from Myrrh of Red Fermented Palm Sap. Journal of Sustainable Development, 3(2), 64-71.

Naetasi,2021.,Pengaruh Lama Fermentasi dalam Pembuatan Donat Kentang menggunakan Ragi Lokal asal Mur Laru Merah.,Skripsi Program studi Teknologi Hasil Pertanian.,2021

Naetasi,2021.,Pengaruh Lama Fermentasi dalam Pembuatan Donat Kentang menggunakan Ragi Lokal asal Mur Laru Merah.,Skripsi Program studi Teknologi Hasil Pertanian.,2021

Banoet R. I. M, 2016. Manfaat beberapa jenis mikroba yang diisolasi dari kayu laru (Pelthoporum pterocarpum) dan Mur sebagai starter dalam pembuatan laru dan sopi di pulau Timor. J. Agric. Sci. and Biotechnol Vol.5, No.1, Juli 2016. ISSN: 23020-113.

BanoEt, 2018 Isolation and Molecular Identification of Local Yeast Isolated from the Mur Red Laru used for Bread Making with Cassava Flour Subtitute., International Conference on Bioscience and Biotechnology 20-22 September 2018

Winarno.2000., Kimia Pangan dan Gizi.,Gramedia Pustaka Utama Jakarta

Winarno.2000., Kimia Pangan dan Gizi., Gramedia Pustaka Utama Jakarta

Kartika, B. 1988. Pedoman Uji Inderawi Bahan Pangan: Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Winarno.2000., Kimia Pangan dan Gizi., Gramedia Pustaka Utama Jakarta

Rampengan, V.J. Pontoh Dan D.T. Sembel, 1985. Dasar Dasar Pengawasan Mutu Pangan Badan Kerjasama Perguruan Tinggi Negeri Indonesia Bagian Timur, Ujung Pandang

Published

2024-07-31